Membangun Surga Bernama Indonesia (Bagian 2)

26 Februari 2008

 

Oleh : Andi Gunawan

Kesimpulan pada posting sebelumnya diuraikan bahwa bangsa Indonesia harus mempunyai motto bahwa tiada hari tanpa menanam pohon dan memeliharanya serta membangun sistem pertanian terpadu.

Sistem pertanian terpadu diharapkan dapat mengatasi persoalan ketersediaan pangan misalnya swasembada beras, kedelai dan jagung, sekaligus mengatasi kelangkaan daging sapi dan ketersedian susu dengan harga murah.

Baca entri selengkapnya »